Antisipasi Banjir, BNPB Gelar Modifikasi Cuaca di Jakarta

Okezone • 2 hours ago

4
Antisipasi Banjir, BNPB Gelar Modifikasi Cuaca di Jakarta

Kepala BPBD DKI Jakarta, Isnawa Adji, menyampaikan bahwa Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mulai melaksanakan operasi modifikasi cuaca (OMC), untuk mengantisipasi potensi bencana hidrometeorologi atau cuaca ekstrem di wilayah Jakarta. Operasi tersebut akan berlangsung hingga lima hari ke depan.

Read More...

User's comments

^