China bantu Prabowo ongkosi makan bergizi gratis, tapi 'tidak ada makan siang gratis' - Apa 'timbal balik' yang diminta China?

BBC News • Thu, 14 Nov 2024 07:10

88
China bantu Prabowo ongkosi makan bergizi gratis, tapi 'tidak ada makan siang gratis' - Apa 'timbal balik' yang diminta China?

Kesepakatan pendanaan dari China kepada Indonesia untuk mengongkosi program makan bergizi gratis sebesar Rp10 miliar dollar AS atau setara dengan Rp157 triliun dinilai berisiko dan bakal memberatkan Indonesia dalam jangka panjang, kata pengamat ekonomi dari Bright Institute Muhammad Andri Perdana.

Read More...

User's comments

^