Inzaghi Puji Lamine Yamal: Talenta yang Hanya Muncul Setiap 50 Tahun

JPNN • 2 hours ago

21
Inzaghi Puji Lamine Yamal: Talenta yang Hanya Muncul Setiap 50 Tahun

JPNN.com - JAKARTA - Pertandingan Barcelona vs Inter Milan pada leg pertama semifinal Liga Champions di Estadi Olimpic Lluis Companys, Kamis dini hari WIB, berakhir imbang 3-3. Pelatih Inter Milan Simone Inzaghi memberikan pujian setinggi langit kepada penyerang Barcelona Lamine Yamal. Dia mengakui bahwa Yamal benar-benar membuatnya kagum.

Read More...

User's comments

^