Komitmen Perbaiki Ekosistem Musik, Kementerian Hukum Terima Kunjungan Piyu hingga Anji

Okezone • Fri, 28 Feb 2025 21:30

14
Komitmen Perbaiki Ekosistem Musik, Kementerian Hukum Terima Kunjungan Piyu hingga Anji

Ketua Asosiasi Komposer Seluruh Indonesia (AKSI) mengapresiasi janji Kementerian Hukum (Kemenkum) yang berkomitmen memperbaiki ekosistem industri musik. amp;nbsp; Usai konflik antara Agnez Mo dan Ari Bias, AKSI pun mendesak agar pemerintah segera merampungkan revisi Undang-undang tentang Hak Cipta.amp;nbsp; amp;nbsp; amp;quot;Kami dari pencipta lagu hanya mengawasi saja atau mungkin ikut mengkritik, amp;39;Pak Menteri tolong bagian ini ituamp;39;. Harapannya, supaya para pencipta lagu ini hidupnya sejahtera, mendapatkan haknya,amp;quot; kata Piyu selaku Ketua AKSI di Kantor Kemenkum, Jakarta Selatan, Kamis (27/2/2025). amp;nbsp; Baca artikel: Bertemu Menteri Hukum, Piyu Berharap Revisi UU Hak Cipta Bisa Sejahterakan Pencipta Lagu

Read More...

User's comments

^