Konsisten Jalankan Program CSR, Entitas Usaha ABMM Panen Penghargaan

JPNN • Thu, 12 Dec 2024 19:00

29
Konsisten Jalankan Program CSR, Entitas Usaha ABMM Panen Penghargaan

JPNN.com, JAKARTA - Entitas usaha PT ABM Investama Tbk. (ABMM) yang bergerak di bidang pertambangan batu bara, PT Tunas Inti Abadi (TIA), menyabet lima penghargaan sekaligus di ajang Indonesia CSR Awards (ICA) dan Indonesian Sustainable Development Goals Award (ISDA) 2024 yang digelar di Jakarta, belum lama ini.

Read More...

User's comments

^