Panitia Umumkan Persiapan Perayaan HUT Ke-61 Partai Golkar

Okezone • 5 hours ago

8
Panitia Umumkan Persiapan Perayaan HUT Ke-61 Partai Golkar

JAKARTA -amp;nbsp;Ketua Penyelenggara HUT Ke-61 Partai Golkar, Muhidin M Said (ketiga kiri)bersama jajaran pengurus panitia Idris Laena (kedua kanan), Putri Komarudin (kedua kanan), Said Aldi Idris (kanan), Eric Hermawan (kedua kiri) dan Abraham Sridjaja (kiri) saat menggelar konferensi pers penyelenggaraan rangkaian acara HUT Ke-61 Partai Golkar di Slipi, Jakarta Barat, Sabtu (18/10/2025). Salam konferansamp;305; pers ini HUT Ke-61 Partai Golkar akan menggelar rangkaian acara berupa berziarah ke taman makam pahlawan (TMP) hingga menggelar pasar murah. Dalam perayaan HUT ini, Golkar akan berfokus memperkuat rasa solidaritas di seluruh lapisan masyarakat. Rangkaian kegiatan HUT ke-61 Partai Golkar akan dimulai pada 20 Oktober 2025. Sementara itu, acara puncaknya akan digelar Desember 2025.

Read More...

User's comments

^