Pengadilan Arbitrase Olahraga putuskan Israel tetap tak bisa ikuti Kejuaraan Dunia Gimnastik di Jakarta

BBC News • 3 hours ago

26
Pengadilan Arbitrase Olahraga putuskan Israel tetap tak bisa ikuti Kejuaraan Dunia Gimnastik di Jakarta

Israel meminta Pengadilan Arbitrase Olahraga mendesak Indonesia mengeluarkan visa untuk atlet mereka atau memindahkan kejuaraan dunia dari Jakarta. Dua tuntutan itu ditolak oleh pengadilan olahraga internasional.

Read More...

User's comments

^