Pertamina Hulu Energi dan Petronas Menyepakati FOA Kontrak Bagi Hasil Blok Bobara

JPNN • 3 hours ago

7
Pertamina Hulu Energi dan Petronas Menyepakati FOA Kontrak Bagi Hasil Blok Bobara

JPNN.com, KUALA LUMPUR - PT Pertamina Hulu Energi (PHE) melalui afiliasinya, PT Pertamina Hulu Energi Bobara, dan Petroliam Nasional Berhad (Petronas) melalui afiliasinya Petronas E&P Bobara Sdn. Bhd., telah menyelesaikan penandatanganan Farm-Out Agreement (FOA) dalam Kontrak Bagi Hasil (Production Sharing Contract/PSC) Bobara.

Read More...

User's comments

^