Prabowo klaim PPN 12% hanya untuk barang mewah - Pesawat jet pribadi, kapal pesiar dan rumah mewah

BBC News • Tue, 31 Dec 2024 19:54

66
Prabowo klaim PPN 12% hanya untuk barang mewah - Pesawat jet pribadi, kapal pesiar dan rumah mewah

Jelang pergantian tahun, Presiden Prabowo Subianto mengumumkan bahwa pengenaan tarif PPN 12% per 1 Januari 2025 hanya berlaku untuk "barang dan jasa mewah". Apa saja barang dan jasa yang dikenai PPN 12%?

Read More...

User's comments

^