Ramai di media sosial tentang 'gas tertawa' - Apa dan bagaimana dampaknya jika disalahgunakan?

BBC News • 1 hour ago

32
Ramai di media sosial tentang 'gas tertawa' - Apa dan bagaimana dampaknya jika disalahgunakan?

Beberapa hari ini, media sosial ramai membahas mengenai 'gas tertawa' yang populer disebut 'laughing gas' atau 'happy gas'. Tak seindah namanya, gas ini justru disinyalir mematikan apabila disalahgunakan pemakaiannya karena bisa memicu kerusakan organ tubuh. Alih-alih bahagia, pemakainya bahkan bisa kehilangan nyawa.

Read More...

User's comments

^