Ratusan Buruh Konvoi dari Bekasi, Tolak UMP Jabar dan DKI Jakarta

Okezone • 19 hours ago

15
Ratusan Buruh Konvoi dari Bekasi, Tolak UMP Jabar dan DKI Jakarta

JAKARTA - Ratusan massa buruh yang dari Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) hingga Partai Buruh konvoi dari Bekasi untuk bergabung unjuk rasa di Jalan Medan Merdeka Selatan, Jakarta, Kamis (8/1/2026). amp;nbsp; Massa buruh menolak penetapan upah minimum yang ditetapkan Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung dan Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi yang dinilai melanggar putusan Mahkamah Konstitusi dan Peraturan Pemerintah tentang Pengupahan, serta memperlebar kesenjangan sosial. amp;nbsp; Berdasarkan pantauan, aparat kepolisian menutup Jalan Medan Merdeka Selatan, Jakarta Pusat seiring dengan aksi demonstrasi lanjutan yang dilakukan buruh.

Read More...

User's comments

^