Serunya Pecinta K-Pop Ikut Random Play Dance di Festival SHINsational Day 2025

Okezone • Tue, 11 Nov 2025 23:50

38
Serunya Pecinta K-Pop Ikut Random Play Dance di Festival SHINsational Day 2025

amp;nbsp; JAKARTA - Pengunjung memadati SHINsational Pocha untuk menikmati tiga varian baru Shin Ramyun pada acara festival tahunan SHINsational Day 2025 di Gelora Bung Karno Pintu 6, Jakarta, pada Minggu (9/11/2025). amp;nbsp; Nongshim Indonesia kembali menggelar festival tahunan amp;quot;SHINsational Day 2025amp;quot; di Gelora Bung Karno Pintu 6, Jakarta, pada Minggu (9/11). Acara bertema amp;quot;Pedasnya SHINsational!amp;quot; ini merupakan perayaan hari jadi Shin Ramyun yang memadukan kuliner, musik, dan budaya Korea. amp;nbsp; President Director PT. Sukanda Djaya, Phillip Chen, menyatakan bahwa acara ini adalah komitmen Nongshim menghadirkan inovasi dan pengalaman yang relevan dengan gaya hidup konsumen. amp;quot;Pedas bagi kami bukan sekadar rasa, tetapi simbol energi hidup yang berani, positif, dan penuh warna,amp;quot; ujarnya. amp;nbsp; Festival ini juga dimeriahkan dengan berbagai aktivitas K-Culture, seperti: SHINsational Pocha: Kedai ramyun dengan konsep self-cook menggunakan ramyun machine. K-Pop Cardio amp;amp; Random Play Dance untuk pecinta K-Pop dan Noraebang Party sebagai penutup acara. amp;nbsp; Acara ini menegaskan bahwa Korean Wave telah berevolusi dari sekadar hiburan menjadi bagian dari gaya hidup dan pilihan konsumsi sehari-hari masyarakat Indonesia, di mana kuliner Korea menduduki peringkat tinggi setelah K-Pop dan K-Drama.

Read More...

User's comments

^