Vonis Harvey Moeis 6,5 Tahun Penjara, KY Usut Dugaan Pelanggaran Etik Hakim

Okezone • Tue, 31 Dec 2024 10:54

49
Vonis Harvey Moeis 6,5 Tahun Penjara, KY Usut Dugaan Pelanggaran Etik Hakim

Komisi Yudisial (KY) menyadari bahwa putusan penjara 6,5 tahun terhadap Harvey Moeis di kasus suap timah menimbulkan gejolak di kalangan masyarakat. Oleh karena itu, KY telah menurunkan tim selama persidangan kasus tersebut berlangsung.

Read More...

User's comments

^