Bea Cukai Merauke Musnahkan BMNN Hasil Penindakan, Ada Rokok hingga Kulit Buaya

JPNN • 2 hours ago

2
Bea Cukai Merauke Musnahkan BMNN Hasil Penindakan, Ada Rokok hingga Kulit Buaya

JPNN.com, MERAUKE - Bea Cukai Merauke menggelar pemusnahan barang yang menjadi milik negara (BMMN) hasil penindakan di bidang kepabeanan dan cukai periode Agustus 2023-Oktober 2024, berupa rokok, miras, dan kulit buaya ilegal pada Rabu (04/12).

Read More...

User's comments

^